Wednesday, November 27, 2013
PERSIAPAN OLIMPIADE MIPA
nPERSIAPAN OLIMPIADE MIPA
OSN 2013
TOMASI
MATEMATIKA
1. X adalah sebuah bilangan, yang jika ditambah dengan 2 maka hasilnya sama dengan jika ia dikalikan dengan 3. Bilangan manakah di bawah ini yang jika kita tambahkan dengan x maka hasilnya akan sama dengan X dikalikan dengan 6?
2. Ais senag menjumlahkan angka pada jam tangan digitalnya. Pada saat pukul 21 : 17, penjumlahan yang didapatkan adalah 11. Berapakah angka terbear yang bisa Ais dapatkan?.
3. Jam tangan saya mengalami kerusakan. Karena itu setiap jamnya, jam tangan saya terlambat 30 detik. Satu hari setelah mengalami kerusakan jam di tangan saya menunjukkan pukul 12.00. Jam berapakah sebenarnya saat ini?
4. Hasil penjumlahan antara bilangan 5000 dengan sebuah bilangan bulat positif adalah 5001. Berapakah hasilnya jika bilangan-bilangan tersebut dikalikan?
5. Dalam sebuah kompetisi matematika diberikan 10 soal. Setiap jawaban benar diberikan nilai 5. Sedangkan untuk setiap jawaban salah dikurangi 3. Bila seorang siswa menjawab seluruh pertanyaan dan mendapat nilai 26, berapa jumlah jawabannya yang salah?
6. Jika 4 ekor kuncing menangkap 4 ekor tikus dalam waktu 6 menit, maka jumlah tikus yang mungkin ditangkap 60 kucing dalam waktu 20 menit adalah ... ekor
7. Pada sebuah persegi panjang, kedua sisinya yang sejajar 25%. Agar luas bangunan tersebut tidak berubah, berapa % sisi-sisi lain harus diperkecil?
8. Perhatikan gambar a, berapa bagian yang diarsir?
9. Jika 100 dibagi dengan sebuah bilangan bersisa 8. Sedangkan 90 dibagi dengan bilangan tersebut bersisa 16. Berapakah bilangan tersebut?
10. Ada berapa banyak sudut yang terdapat pada gambar di sampinng
IPA
1. Sel darah putih yang paling besar adalah … monosit
2. Sel darah yang bentuknya bikonkaf dan memiliki intil sel merupakan cirri-ciri sel darah … eritrosit
3. Sel yang mampu membungkus dan memakan sel darah lain seperti sel darah putih disebut …. Fagosit
4. Pengerasan pembuluh darah akibat endapan lemak disebut … atherosclerosis
5. Tekanan darah palaing kuat terjadi dipembulu … ,paling lambat …. dan paling rendah … artheri,kapiler,vena
6. Darah dari paru-paru (lung) kaya dengan darah bersih yang mengandung … mengalir melalui pembulu … menuju … oksigen, vena pulmonalis, serambi kiri
7. Eritrosit jika sudah berusia tua akan dirombak (diperbaiki) pada organ … hati (lever)
8. Pembuluh darah yang banyak memiliki katub yang berfungsi mencegah darah kembali kejatung adalah … vena
9. Darah sebelum masuk kejantung masih singgah dulu ke organ lain, seperti pada mamalia, system ini dinamakan … sitem portae
10. Fungsi dari katub valvula seminularse pada aorta adalah …. Menjaga darah kembali ke hear (jantung)
11. Jarak terjauh dati titik setimbang disebut …… amplitudo
12. Waktu yang diperlukan untuk melakukan satu getaran disebut ….. periode
13. Gelombang adalah …. Yang merambat getaran
14. Bunyi pantul yang terdegar jelas selah bunyi asli disebut …. Gema
15. Sabuk asteroid terletak antara planet … dan planet … masrs dan jupiter
16. Nama galaksi kita adalah ….. dan galaksi terdekat dengan galaksi kita bernama …. Bima sakti / mercury
17. Planet merah sebutan dari planet …. markurius
18. Planet yang ukurannya mirip bumi adalah ….. mars
19. Palanet memiliki cincin adalah planet …. saturnus
20. satu kali revosuli bumi membutuhkan waktu …. Hari 365 ¼